Berita Desa

  • Sarasehan SiBakul di Kalurahan Nglegi

    07 Agustus 2024 12:37:55 WIB Kuncoro Kresno
    Sarasehan SiBakul di Kalurahan Nglegi
    Sehubungan dengan komitmen Dinas Koperasi UKM DIY dalam pemberdayaan UMKM pada wilayah perdesaan untuk mendukung pemulihan ekonomi daerah secara komprehensif dan skema pengelolaan desa mandiri budaya, Pemerintah Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta melalui Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah mengadakan ..selengkapnya

  • MUSKAL RKP KALURAHAN NGLEGI TAHUN 2025

    07 Agustus 2024 11:28:24 WIB Kuncoro Kresno
    MUSKAL RKP KALURAHAN NGLEGI TAHUN 2025
    Nglegi, 1 Agustus 2024 bertepatan pada hari kamis di Kalurahan Nglegi diadakan kegiatan musyawarah kalurahan tentang Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan Tahun 2025. di hadiri oleh pemerintah kapanewon bapak Joko Purwanto selaku Kepala Jawatan Praja, Pendamping Desa Kapanewon Patuk, Pamong Kalurahan, Bamuskal, ..selengkapnya

  • Pembangunan Jalan Poros Menjadi Prioritas Kalurahan Nglegi

    06 Agustus 2024 13:59:32 WIB Kuncoro Kresno
    Pembangunan Jalan Poros Menjadi Prioritas Kalurahan Nglegi
    Pemerintah kalurahan Nglegi menjadikan pembangunan jalan poros menjadi prioritas. Jalan poros ini membelah wilayah kalurahan nglegi sebagai penghubung wilayah dari sektor atas pegunungan ke wilayah bawah. Pada Tahun ini pembangunan jalan poros berupa cor blok berada di padukuhan padangan RT.025 dilaksanakan ..selengkapnya

  • REMBUG STUNTING KALURAHAN NGLEGI TAHUN 2024

    30 Juli 2024 09:22:42 WIB Suroyo, S.sos.I
    REMBUG STUNTING KALURAHAN NGLEGI TAHUN 2024
    SIDA SAMEKTA_Nglegi. Rembug Stunting, dalam rangka persiapan MUskal APBKal Kalurahan nGlegi tahun anggaran 2025 telah dilaksanakan beberapa hari yang lalu di pendopo Kalurahan Nglegi, Selasa/23 Juli 2024 Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Puskesmas Patuk 2 (sebagai nara sumber 1), Kepala PLKB Kapanewon ..selengkapnya

  • PERTEMUAN PKK DI HADIRI PUNYULUH KUA

    15 Juli 2024 14:58:06 WIB Kuncoro Kresno
    PERTEMUAN PKK DI HADIRI PUNYULUH KUA
    Pada hari Senin tanggal 15 Juli 2024 pukul 09.00 WIB di bale Kalurahan Nglegi dilaksanakan pertemuan PKK. Pertemuan rutin PKK Kalurahan Nglegi di laksanakan setiap bulan tanggal 15. Pertemuan ini semua anggota pkk hadir dari 9 padukuhan. Rapat PKK membahasan kegiatan rutin pokja pkk, arisan dan juga ..selengkapnya

  • Sosialisasi Penyakit Antraks di Kalurahan Nglegi

    14 Juni 2024 15:23:10 WIB Kuncoro Kresno
    Sosialisasi Penyakit Antraks di Kalurahan Nglegi
    Nglegi, 14 juni 2024 pada hari jumat di laksanakan kegiatan sosialisasi antraks dari Australia Indonesia Health Security Partnership bekerjasama dengan Dinas Kesehatan. Kegiatan ini dimulai pukul 13.00 WIB di buka oleh Carik Nglegi. Dalam sosialisasi ini hadir 30 orang warga masyarakat yang terdiri dari ..selengkapnya

  • GERMAS : Senam Bersama Pemerintah dan PKK Kalurahan Nglegi

    07 Juni 2024 11:09:56 WIB Suroyo, S.sos.I
    GERMAS : Senam  Bersama Pemerintah dan PKK Kalurahan Nglegi
    SIDA SAMEKTA_Nglegi. Gerakan masyarakat hidup sehat (GERMAS) dilaksanakan rutin oleh pemerintah Kalurahan Nglegi, sebagaimana hari ini, Jum’at/7/6/2024 diadakan senam bersama antara pemerintah kalurahan Nglegi, PKK dan warga sekitar Kantor Kalurahan Nglegi. Hadir pada acar senam bersama, Wasdiyanta, ..selengkapnya

  • PEMBINAAN POSYANDU TERPADU DI KALURAHAN NGLEGI

    16 Mei 2024 12:11:38 WIB Kuncoro Kresno
    PEMBINAAN POSYANDU TERPADU DI KALURAHAN NGLEGI
    Nglegi, 16 Mei 2024 pukul 08.30 WIB di kalurahan Nglegi diadakan kegiatan pembinaan posyandu terpadu oleh Dinas Kesehatan DIY. Kegiatan ini hasil dari pokir Dewan Bapak Imam Priyono D Putranto, DE, M.SI Anggota DPRD Provinsi DIY Komisi D bidang Kesejahteraan Rakyat. Peserta pembinaan ini dari posyandu ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Data Kebudayaan Desa Nglegi

1. Rosulan, Nyadran, dan Ritus Pangan
     
NO

          

NAMA KEGIATAN

 

 WAKTU PELAKSANAAN

 KET

1 Rasul Desa Nglegi Senin, 19 Agustus 2019 -

Radio Persatuan Nglegi (PERSEGI)

Aparatur Pemerintah Desa Nglegi

            PERANGKAT DESA NGLEGI
     
NO

          

NAMA

 

 JABATAN

1 WASDIYANTA Lurah
2 KUNCORO KRESNO, S.Kom Carik
3 SURADI Jogoboyo
4 SUROYO, S.Sos.I Kamituwa
5 SUDIYONO Ulu - Ulu
6 ANA RACHMATUN Danarto
7 TRI MULYANI, A.Md Pangripto
8 RADIYO Tata Laksana
9 KARNOTO Staf
10 CIPTO YUWONO, S.IP Staf
11 SUPARTONO Staf
12 NUR SHOLIKIN Staf
13 AYUS GUNTORO Dukuh Klepu
14 TRI SUHARTANTA Dukuh Trukan
15 SUGIMAN Dukuh Nglegi
16 TRI KARYADI Dukuh Nglampar
17 TUKARJO Dukuh Kembang
18 WARTONO Dukuh Gedoro
19 SUHARJONO Dukuh Padangan
20 MURYANTO Dukuh Glagah
21 DEWI LESTARI Dukuh Karang