Kata Pamit Kasi Pelayanan Desa Salam dan Beji karena Purna Tugas

28 Oktober 2017 06:06:21 WIB

Nglegi (Sida Samekta). Kata pamit oleh Kasi Pelayanan Desa Salam, Mugiyono dan Sadari, Kasi Pelayanan Desa Beji. Mereka sudah purna sejak bulan Agustus 2017 lalu. Kata pamit disampaikan oleh Mugiyono saat rakor paguyuban Kepala Desa dan Perangkat Desa di TTP Nglanggeran, Kamis/26/10/17.

Dalam pamitannya, Mugiyono menyampaikan terima kasih kepada semua pihak selama dia menjabat, baik dari bimbingan, kerjasama, arahan dan kekeluargaan yang telah terjalin. Permohonan maaf atas semua salah, khilaf dan perilaku selama menjabat serta mendoakan semua Kepala Desa dan Perangkat Desa, semoga lancar dan sukses menjalankan tugas sampai purna nanti, tidak ada aral suatu apa.

Ketua paguyuban, Aripin, S,IP menanggapi kata pamit Mugiyono. Beliau menyampaikan terima kasih atas pengabdian, perjuangan dan kebersamaan selama menjabat Kasi Pelayanan, walau sudah purna tetapi tetap menjadi keluarga besar Paguyuban Perangkat Desa Kecamatan Patuk.

Budi, Kasi Pelayanan Desa Beji mengganti Sadari dan Sukandar, S.E sebagai Kasi Pelayanan Desa Salam mengganti Mugiyono. selamat purna tugas bagi yang pensiun dan selamat bekerja bagi Kasi Pelayanan yang baru, semoga sukses mengemban tugas mengabdi ke masyarakat.

Acara diakhiri dengan memberikan tali asih kepada Mugiyono dan Sadari. Bapak Sadari diwakili oleh stafnya, karena bilau masih sakit.

Selamat purna tugas bagi bapak Mugiyono dan Sadari, semoga di hari tua ini tetap dapat berkarya dan mengabdi ke masyarakat sesuai kemampuan dan bidang masing – masing. (Yoyo).

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Data Kebudayaan Desa Nglegi

1. Rosulan, Nyadran, dan Ritus Pangan
     
NO

          

NAMA KEGIATAN

 

 WAKTU PELAKSANAAN

 KET

1 Rasul Desa Nglegi Senin, 19 Agustus 2019 -

Radio Persatuan Nglegi (PERSEGI)

Aparatur Pemerintah Desa Nglegi

            PERANGKAT DESA NGLEGI
     
NO

          

NAMA

 

 JABATAN

1 WASDIYANTA Lurah
2 KUNCORO KRESNO, S.Kom Carik
3 SURADI Jogoboyo
4 SUROYO, S.Sos.I Kamituwa
5 SUDIYONO Ulu - Ulu
6 ANA RACHMATUN Danarto
7 TRI MULYANI, A.Md Pangripto
8 RADIYO Tata Laksana
9 KARNOTO Staf
10 CIPTO YUWONO, S.IP Staf
11 SUPARTONO Staf
12 NUR SHOLIKIN Staf
13 AYUS GUNTORO Dukuh Klepu
14 TRI SUHARTANTA Dukuh Trukan
15 SUGIMAN Dukuh Nglegi
16 TRI KARYADI Dukuh Nglampar
17 TUKARJO Dukuh Kembang
18 WARTONO Dukuh Gedoro
19 SUHARJONO Dukuh Padangan
20 MURYANTO Dukuh Glagah
21 DEWI LESTARI Dukuh Karang