Kebun Kakao Warga Desa Nglegi, Masih Menjanjikan

17 Oktober 2017 16:02:09 WIB

Nglegi (Sida Samekta). Kakao, merupakan salah satu jenis perkebunan yang masih subur dan di budi daya di warga Desa Nglegi. Omset setiap bulan masih lumayan tinggi.

Perkebunan kakao Desa Nglegi menjadi salah satu pilihan dari beberapa kecamatan di kabupaten Gunungkidul sebagai media penelitian, studi banding dan ajang pelatihan berbagai event baik lokal maupun nasional.

Salah satu kelompok pertanian, Ngudi Muyo padukuhan Nglegi, merupakan kelompok pertanian yang konsentrasi dalam program pengolahan dan pelatihan tanaman kakao. Kelompok ini mendapat kepercayaan dari LSM asiadra mengelola dana pemberdayaan 1 Miliyar dari tahun 2016 sampai saat ini.

Ngudi Mulyo sudah mampu produksi dodol kakao dan coklat kakao, walaupun masih dalam taraf rintisan usaha dan pemasaran.

Iklim dan jenis tanah wilayah Desa Nglegi sangat cocok untuk jenis tanaman kakao, terbukti sekitar 4 tahun tanam, rata – rata sudah mulai panen. Harga kakao kering dari petani stabil di angka 15 ribu rupiah, tentu harga yang menjanjikan apabila setiap petani memiliki jumlah batang yang banyak.

Mari budi dayakan di setiap kebun dan pekarangan kita, tanaman yang produktif dan menguntungkan, seperti perkebunan kakao. (Yoyo)

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Data Kebudayaan Desa Nglegi

1. Rosulan, Nyadran, dan Ritus Pangan
     
NO

          

NAMA KEGIATAN

 

 WAKTU PELAKSANAAN

 KET

1 Rasul Desa Nglegi Senin, 19 Agustus 2019 -

Radio Persatuan Nglegi (PERSEGI)

Aparatur Pemerintah Desa Nglegi

            PERANGKAT DESA NGLEGI
     
NO

          

NAMA

 

 JABATAN

1 WASDIYANTA Lurah
2 KUNCORO KRESNO, S.Kom Carik
3 SURADI Jogoboyo
4 SUROYO, S.Sos.I Kamituwa
5 SUDIYONO Ulu - Ulu
6 ANA RACHMATUN Danarto
7 TRI MULYANI, A.Md Pangripto
8 RADIYO Tata Laksana
9 KARNOTO Staf
10 CIPTO YUWONO, S.IP Staf
11 SUPARTONO Staf
12 NUR SHOLIKIN Staf
13 AYUS GUNTORO Dukuh Klepu
14 TRI SUHARTANTA Dukuh Trukan
15 SUGIMAN Dukuh Nglegi
16 TRI KARYADI Dukuh Nglampar
17 TUKARJO Dukuh Kembang
18 WARTONO Dukuh Gedoro
19 SUHARJONO Dukuh Padangan
20 MURYANTO Dukuh Glagah
21 DEWI LESTARI Dukuh Karang