Sekdes Nglegi Memiliki Segudang Potensi Jiwa Seni

14 Oktober 2017 12:34:43 WIB

Nglegi (Sida Samekta). Jiwa seni menjadi bumbu dalam setiap mengelola kegiatan atau lembaga. Terlebih sebuah organisasi pelayanan publik.

Kuncoro Kresno, A.Md, saat ini sebagai sekretaris Desa Nglegi, baru sekitar 3 (tiga) bulan menjabat, ternyata memiliki segudang potensi seni. Dia ternyata dari keluarga berdarah seni, tak diragukan lagi dalam kemampuan memainkan beberapa alat musik, seperti gitar, piano/ keyboard, suling bahkan juga jago menyanyi, tidak hanya satu atau dua jenis musik, selain musik pop (sesuai usia yang masih muda), juga jago dalam menyanyi lagu – lagu jawa, campur sari, langgam, keroncong, nasyid juga pandai. Dia juga cakap dalam tilawah Al-Qur’an.

hampir setiap hari, saat pelayanan dan pekerjaan sedang longgar, beberapa perangkat desa selalu dilatih sekdes, baik menyanyi, main musik maupun karaoke bersama. Kegiatan ini selain melatih jiwa seni, juga untuk mengurangi kepenatan pikiran kita dari rutinitas pekerjaan, papar Kuncoro Kresno, A.Md.

Dengan berbagai kemampuan yang di miliki, dia berencana akan membentuk group kesenian perangkat Desa nglegi, agar bisa menggali potensi dan ikut melestarikan budaya.

Banyak anak muda Desa Nglegi yang gemar bermain musik, beberapa di antaranya sudah memiliki jadwal latihan di tempat sewa alat musik, maka Desa Nglegi menggagas agar bisa mengakomodir aspirasi karang taruna, yaitu terbentuk group band Desa Nglegi. (Yoyo)

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Data Kebudayaan Desa Nglegi

1. Rosulan, Nyadran, dan Ritus Pangan
     
NO

          

NAMA KEGIATAN

 

 WAKTU PELAKSANAAN

 KET

1 Rasul Desa Nglegi Senin, 19 Agustus 2019 -

Radio Persatuan Nglegi (PERSEGI)

Aparatur Pemerintah Desa Nglegi

            PERANGKAT DESA NGLEGI
     
NO

          

NAMA

 

 JABATAN

1 WASDIYANTA Lurah
2 KUNCORO KRESNO, S.Kom Carik
3 SURADI Jogoboyo
4 SUROYO, S.Sos.I Kamituwa
5 SUDIYONO Ulu - Ulu
6 ANA RACHMATUN Danarto
7 TRI MULYANI, A.Md Pangripto
8 RADIYO Tata Laksana
9 KARNOTO Staf
10 CIPTO YUWONO, S.IP Staf
11 SUPARTONO Staf
12 NUR SHOLIKIN Staf
13 AYUS GUNTORO Dukuh Klepu
14 TRI SUHARTANTA Dukuh Trukan
15 SUGIMAN Dukuh Nglegi
16 TRI KARYADI Dukuh Nglampar
17 TUKARJO Dukuh Kembang
18 WARTONO Dukuh Gedoro
19 SUHARJONO Dukuh Padangan
20 MURYANTO Dukuh Glagah
21 DEWI LESTARI Dukuh Karang