Kelompok Tani "Ngudi Mulyo" Nglegi Gelar Training bersama UGM Yogyakarta

13 Oktober 2017 10:33:43 WIB

  • Nglegi (Sida Samekta). Kelompok Tani “Ngudi Mulyo” Padukuhan Nglegi menggelar "Training Pengolahan dan Pengemasan Makanan Berbasis Kakao" di Griya Dahar “Kampung Tani” Piyaman Wonosari, Rabu – Jum’at/11-13 Oktober 2017.

Training ini diselenggarakan oleh Poktan "Ngudi Mulyo" Nglegi bekerja sama dengan BPTP dan kampus UGM Yogyakarta sebagai nara sumber. Tujuan kegiatan adalah pengolahan makanan sehat, halal dan bersertifikat Dinas Kesehatan, PIRT berbasis bahan lokal daerah masing - masing untuk meningkatkan perekonomian rakyat.

Peserta Training adalah Kelompok Tani Kakao di Kecamatan Patuk, Karangmojo dan Ponjong Kabupaten Gunungkidul.

Dalam pelatihan ini dilaksanakan praktek pengolahan berbagai makanan dengan varian rasa coklat dari Desa Nglegi, Ngoro-oro dan Kecamatan Ponjong, Karangmojo selama tiga hari di RM. Kampung Tani Wonosari.

Poktan (Kelompok Tani) Ngudi Mulyo, merupakan salah satu kelompok tani Desa Nglegi yang cukup maju dalam kegiatan budi daya kakao, baik tanam, perawatan, produksi pasca panen menjadi olahan makanan serta pendampingan dalam berbagai kegiatan serupa di wilayah Kabupaten Gunungkidul.

Setiap padukuhan di Desa Nglegi sebenarnya telah terbentuk Poktan, namun kondisi kegiatan sebagian masih belum sesuai harapan. Maka diharapkan dnegan datangnya musim hujan saat ini, semua poktan Desa Nglegi dapat memulai kegiatan yang mendukung petani dan ekonomi warga. (Yoyo)

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Data Kebudayaan Desa Nglegi

1. Rosulan, Nyadran, dan Ritus Pangan
     
NO

          

NAMA KEGIATAN

 

 WAKTU PELAKSANAAN

 KET

1 Rasul Desa Nglegi Senin, 19 Agustus 2019 -

Radio Persatuan Nglegi (PERSEGI)

Aparatur Pemerintah Desa Nglegi

            PERANGKAT DESA NGLEGI
     
NO

          

NAMA

 

 JABATAN

1 WASDIYANTA Lurah
2 KUNCORO KRESNO, S.Kom Carik
3 SURADI Jogoboyo
4 SUROYO, S.Sos.I Kamituwa
5 SUDIYONO Ulu - Ulu
6 ANA RACHMATUN Danarto
7 TRI MULYANI, A.Md Pangripto
8 RADIYO Tata Laksana
9 KARNOTO Staf
10 CIPTO YUWONO, S.IP Staf
11 SUPARTONO Staf
12 NUR SHOLIKIN Staf
13 AYUS GUNTORO Dukuh Klepu
14 TRI SUHARTANTA Dukuh Trukan
15 SUGIMAN Dukuh Nglegi
16 TRI KARYADI Dukuh Nglampar
17 TUKARJO Dukuh Kembang
18 WARTONO Dukuh Gedoro
19 SUHARJONO Dukuh Padangan
20 MURYANTO Dukuh Glagah
21 DEWI LESTARI Dukuh Karang