Hebohh...!!! Raskin Desa Nglegi

Tri Mulyani 17 Maret 2016 10:18:58 WIB

SID_Masyarakat Desa Nglegi dihebohkan kedatangan beras raskin pada hari Rabu, 16 Maret 2016 kemarin. Karena disaat warga sedang merayakan panen raya padi saat ini, sebagian sudah mulai menanam kembali tetapi ditengah-tengah panen raya tersebut, justru beras raskin dari pemerintah tetap saja datang, sehingga warga kerepotan saat mau ambil beras raskin pada saat sibuk disawah.

Alokasi beras raskin Desa Nglegi sejumlah 474 sak untuk 474 KK miskin se Desa Nglegi, masih sama dengan tahun-tahun sebelumnya, padahal data kemiskinan selalu berubah.

Sebaiknya beras raskin itu diberikan saat masyarakat membutuhkan, misalnya pada musim kemarau, musim paceklik, lha ini panen melimpah, beras raskin kathah (banyak), ungkap salah satu warga yang sedang mengambil jatah raskin di Balai Desa Nglegi.

Pada persoalan kwalitas beras, beras raskin sering kondisinya kurang layak untuk dikonsumsi oleh warga, seperti sudah stok lama, warna kecoklatan dan kadang ada kutu atau bubuknya, ini tentu sangat ironis jika beras bulog adalah dari pemerintah tetapi kwalitasnya sering tidak sesuai dengan harapan masyarakat.

Harapan kepada pemerintah, program beras raskin harus ditinjau ulang, karena belum memberikan solusi yang tepat terhadap kebutuhan masyarakat tentang beras. Data rumah tangga juga belum semuanya tepat sasaran, waktu sebaiknya tidak setiap bulan, tetapi saat kondisi beras mahal atau sulit dan pada musim kemarau (paceklik), sehingga beras raskin betul-betul bermanfaat untuk kesejahteraan masyarakat. (yoyo)

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Data Kebudayaan Desa Nglegi

1. Rosulan, Nyadran, dan Ritus Pangan
     
NO

          

NAMA KEGIATAN

 

 WAKTU PELAKSANAAN

 KET

1 Rasul Desa Nglegi Senin, 19 Agustus 2019 -

Radio Persatuan Nglegi (PERSEGI)

Aparatur Pemerintah Desa Nglegi

            PERANGKAT DESA NGLEGI
     
NO

          

NAMA

 

 JABATAN

1 WASDIYANTA Lurah
2 KUNCORO KRESNO, S.Kom Carik
3 SURADI Jogoboyo
4 SUROYO, S.Sos.I Kamituwa
5 SUDIYONO Ulu - Ulu
6 ANA RACHMATUN Danarto
7 TRI MULYANI, A.Md Pangripto
8 RADIYO Tata Laksana
9 KARNOTO Staf
10 CIPTO YUWONO, S.IP Staf
11 SUPARTONO Staf
12 NUR SHOLIKIN Staf
13 AYUS GUNTORO Dukuh Klepu
14 TRI SUHARTANTA Dukuh Trukan
15 SUGIMAN Dukuh Nglegi
16 TRI KARYADI Dukuh Nglampar
17 TUKARJO Dukuh Kembang
18 WARTONO Dukuh Gedoro
19 SUHARJONO Dukuh Padangan
20 MURYANTO Dukuh Glagah
21 DEWI LESTARI Dukuh Karang